Monday 28 March 2011

Conky keren buat ubuntu kamu.


Assalamualaikum...
hemmmm 1 hari langsung buat 2 postingan yang semoga saja bisa bermanfaat buat para pembaca setia blog inspirasi.. Oke kali ini perkenankan saya manusia biasa ini memberikan sedikit ilmu yang mungkin bisa membuat pembaca setia selalu tak kecewa membacanya .. oke kali ini saya akan memberikan tutorial sesuai dengan judul, dan pasti pengguna baru linux ubuntu tak mengerti apa itu conky, oke saya perjelas dulu apa itu conky?


Conky adalah sebuah aplikasi desktop yang menampilkan info sistem pemantauan dari jendela root ke desktop. Conky mempunyai pengaturan yang suulit untuk diatur dengan benar (memiliki dependensi terdaftar, baris perintah khusus kompilasi pilihan, dan membutuhkan mod untuk xorg.conf untuk menghentikannya dari berkedip-kedip, dan versi apt-get tidak bekerja dengan benar). Kebanyakan orang tidak bisa mendapatkannya bekerja dengan baik, tapi conky adalah sebuah aplikasi yang luar biasa jika dapat dikonfigurasi dengan benar.

Nah saya akan memberi sedikit gambaran dengan apa itu conky:


Nah untuk mendapatkan Conky seperti di atas saya sudah memberikan tutorial dan aplikasinya, Tinggal ada yang menjalankannya, oke untuk mendapatkannya anda dapat mendownloadnya disini..
http://www.4shared.com/file/S2E80eOf/Conky_Ken---english-.html


Apabila ingin menjalankannya baca tutorial/readme nya dan bacalah dengan teliti..
Segitu saya ya semoga bermanfaat untuk semua...

Wassalamualaikum....

2 comments:

  1. gimana cara memanggil script nya gimana dah mengikuti tutor. tp ga jalan. kan biasanya ada script conkyrc untuk configurasinya ...tolong gun ni ane mau banget keren abis .minta script configurasinya...

    ReplyDelete

Cara membuat dock ubuntu dapat di minimize dan maximaze

 Assalamualaikum wr.wb salam para pecinta opensource ubuntu, oke kali ini mau bagi tutorial yang mungkin para pecinta ubuntu yang belum mene...